Serunya Weekend Di Swiss Garden Resort, Kuantan, Negeri Pahang, Malaysia
Rabu, Januari 30, 2019
Beberapa hari yang lalu, suami ngasih kabar kalau fakultas tempatnya mengajar akan mengadakan semacam mukernas di Kuantan, Negeri Pahang. Bukan hanya itu, para dosen dan staff juga boleh membawa keluarga karena acaranya akan diadakan di salah satu hotel di negeri tersebut, yakni Hotel Swiss Garden. ...